Sawah Terendam Banjir, Demokrat Pidie Dorong Pemerintah Berikan Subsidi

- Editor

Rabu, 25 Januari 2023 - 13:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Teuku Syahwal, Ketua DPC Demokrat Pidie.

Teuku Syahwal, Ketua DPC Demokrat Pidie.

SIGLI – LUGAS.CO | Berdasarkan data dari Dinas Pertanian dan Pangan (Distanpang) Kabupaten Pidie sebesar, 2.458,15 hektare areal persawahan dan 1.635,00 hektare luas semai terendam banjir sejak 21-23 Januari 2023 yang melanda Kabupaten Pidie.

Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrat Kabupaten Pidie, Teuku Syahwal, Melalui rilis yang duterima lugas.co, mengatakan bahwa ini harus segera ditangani oleh Pemerintah Kabupaten Pidie, rentan terhadap gagal panen atau puso.

Baca juga:  Super Easy Ways To Handle Your Extra Collection

“Padi baru siap tanam, ada yang masih berusia 14 Hst, 21 Hst dan pemupukan perdana, dihantam banjir, dipastikan pertumbuhan vegetatifnya terancam,” ungkapnya. Rabu, 25 Januari 2023.

Sebaran lahan sawah yang terdampak banjir di 17 kecamatan, diantaranya Kecamatan Peukan Baro, Indrajaya, Mutiara, Muara Tiga, Padang Tiji, Delima, Grong-Grong, Batee, Pidie, Simpang Tiga, Kembang Tanjong, Glumpang Baro, Glumpang Tiga, Mutiara Timur, Tiro, Mila dan Kecamatan Sakti.

Baca juga:  Alkautsar Serahkan Bantuan Kursi Roda Kepada Warga Glumpang Tiga

Menurutnya, Petani akan kembali dihadapkan dengan persoalan benih untuk penyemaian baru dan pupuk yang juga terbilang mulai langka. Petani diperkirakan alami kerugian terancam gagal panen.

Pemerintah Kabupaten Pidie segera turun tangan memberikan solusi, subsidi benih dan pupuk untuk petani.

“Subsidi benih dan pupuk dan memastikan ketersediaan pupuk di lapangan akan menjadi solusi yang paling urgen saat ini,” tutupnya. (Ril)

Follow WhatsApp Channel lugas.co untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Terkait Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh, Haji Uma : Pusat Hargai Kekhususan Aceh
Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang
Pemerintah Aceh Bangun Jembatan Senilai Rp 24 Miliar di Samalanga
Haji Uma Fasilitasi Pemulangan Jenazah Guru SD Asal Gayo Lues
Jalan Lintas Desa Rusak, Dewan Minta Perhatian Pemkab Bireuen
Mahasiswa Umuslim Bagikan Makanan Kepada Jamaah Jum’at
Ini Pesan Pj Bupati Bireuen Pada Peringatan Isra’ dan Mi’raj
Pj Bupati Aceh Utara Keluarkan SE Pemilihan Mukim dan Geuchik

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 21:49 WIB

Terkait Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh, Haji Uma : Pusat Hargai Kekhususan Aceh

Senin, 10 Februari 2025 - 18:00 WIB

Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:29 WIB

Pemerintah Aceh Bangun Jembatan Senilai Rp 24 Miliar di Samalanga

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:10 WIB

Haji Uma Fasilitasi Pemulangan Jenazah Guru SD Asal Gayo Lues

Sabtu, 1 Februari 2025 - 23:53 WIB

Jalan Lintas Desa Rusak, Dewan Minta Perhatian Pemkab Bireuen

Berita Terbaru

Firdaus Cahyadi, pendiri Indonesian Climate Justice Literacy. [Foto/ Ist]

Lingkungan

ICJL Dorong Intelektual Kampus Tolak Revisi UU Minerba

Jumat, 14 Feb 2025 - 10:02 WIB

Pelepasliaran Tukik Penyu Lekang di  Aceh Singki. Foto/ Istimewa

Berita

Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang

Senin, 10 Feb 2025 - 18:00 WIB