Pidie Jaya Kirim 52 Kafilah

- Editor

Rabu, 7 Agustus 2019 - 10:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LUGAS.CO (PIDIE JAYA): Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pidie Jaya mengirim sebanyak 52 kafilah untuk mengikuti Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-34 tingkat provinsi di Kabupaten Pidie yang akan diselenggarakan Septemper mendatang.

Kepala bagian Kesra Sekdakab Pidie Jaya, Jailani kepada media lugas.co menjelaskan bahwa kafilah yang akan mengikuti MTQ sebanyak 52 kafilah, dan mereka merupakan hasil  Training Canter (TC) yang dilakukan beberapa waktu lalu.

“Kafilah yang akan mewakili Pidie Jaya dalam kegiatan MTQ tingkat provinsi merupakan hasil TC, dan yang lulus hanya satu orang (satu putra dan satu putri) per cabang yang diperlombakan,” jelasnya.

Pidie Jaya akan mengikuti semua cabang yang diperlombakan dalam ajang MTQ ke 34 tersebut, namun yang tidak diikut setakan hanya cabang tuna netera karena tidak ada peserta.

Baca juga:  Kunjungi Ulama dan Tokoh, Teuku Syahwal : Pemuda Butuh Nasehat dalam Membangun Pidie

“Sebelum diberangkatkan ke Kabupaten Pidie, semua kafilah hasil seleksi akan dikarantina selama satu minggu, hal tersebut dilakukan supaya para kalifah dapat tampil secara maksimal nantinya,” ujar Jailani.

Baca juga:  Mom Knows Best When Picking the Perfect Gift for Mother’s Day

MTQ yang akan dilasanakan di Kabupaten Pidie pada September mendatang, Kabupaten Pidie Jaya menargetkan akan mendapat juara 10 besar.

Follow WhatsApp Channel lugas.co untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang
Pemerintah Aceh Bangun Jembatan Senilai Rp 24 Miliar di Samalanga
Mahasiswa KKN Unimal Edukasi Pembuatan Eco Enzyme di Desa Panggoi
Mahasiswa KKN Unimal Ikut Musrenbangdes Muenye Pirak
Mahasiswa Umuslim Bagikan Makanan Kepada Jamaah Jum’at
Mahasiswa KKN Unimal Sosialisasi Bahaya Bullying dan Gadget
Mahasiswa KKN Unimal Gelar MTQ di Gampong Ara
Mahasiswa KKN Unimal Gelar Lomba Mewarnai di PAUD Al-Arif  

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 18:00 WIB

Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:29 WIB

Pemerintah Aceh Bangun Jembatan Senilai Rp 24 Miliar di Samalanga

Jumat, 7 Februari 2025 - 11:53 WIB

Mahasiswa KKN Unimal Edukasi Pembuatan Eco Enzyme di Desa Panggoi

Sabtu, 1 Februari 2025 - 18:49 WIB

Mahasiswa KKN Unimal Ikut Musrenbangdes Muenye Pirak

Jumat, 31 Januari 2025 - 23:37 WIB

Mahasiswa Umuslim Bagikan Makanan Kepada Jamaah Jum’at

Berita Terbaru

Pelepasliaran Tukik Penyu Lekang di  Aceh Singki. Foto/ Istimewa

Berita

Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang

Senin, 10 Feb 2025 - 18:00 WIB

Rapat Paripurna Pengumuman Bupati dan Wakil Bupati Bireuen terilih.

Politik

DPRK Umumkan Pasangan Calon Bupati dan Wabup Bireuen

Sabtu, 8 Feb 2025 - 05:08 WIB