Pasangan Mesum di Pidie Jaya Dicambuk 100 Kali

- Editor

Kamis, 20 Oktober 2022 - 18:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasangan pelaku zarimah zina dicambuk 100 kali, di depan Masjid Chik Pante Geulima, Kecamatan Meureudu, Pidie Jaya, Kamis 20 Oktober 2022. Foto : Rizhauddin

Pasangan pelaku zarimah zina dicambuk 100 kali, di depan Masjid Chik Pante Geulima, Kecamatan Meureudu, Pidie Jaya, Kamis 20 Oktober 2022. Foto : Rizhauddin

PIDIE JAYA – LUGAS.CO | Kejaksaan Negeri (Kejari) Meureudu, melakukan eksekusi cambuk terhadap pasangan yang terbukti melakukan zarimah zina, di Halaman Mesjid Tgk Chik Pante Geulima, Kecamatan Meureudu, Kabupaten Pidie Jaya, Kamis, 20 Oktober 2022.

Mereka terbukti telah melakukan pelanggaran Qanun Aceh Nomor 06 Tahun 2014 Tentang Hukum Jinayat. keduanya nyakni, J (41) Warga Kecamatan Gajah Putih, Kabupaten Bener Meriah dan F (36) warga Kecamatan Bandar Dua, Kabupaten Pidie Jaya.

Baca juga:  Empat Sekolah Pidie dan Pidie Jaya Masuk Semi Final Turnamen Bola Piala Dispora Aceh

Keduanya, masing-masing dijatuhi hukuman cambuk sebanyak 100 kali.

Kepala Dinas Syariat Islam, Pidie Jaya, Jailani, dalam sambutannya menyampaikan bahwa kedua pelaku tersebut harus menyesali perbuatannya dan tidak melakukan lagi hal-hal yang melanggar ketentuan dengan syariat islam.

Baca juga:  Disdikbud Pidie Jaya Copot Kepsek SMPN 1 Bandar Dua Tersangka Korupsi Dana BOS

“Kini, sudah saatnya benar-benar bertaubat, dan jangan mengulangi lagi perbuatan yang melanggar ketentuan Agama,” katanya.

Tampak hadir pada kesempatan itu, Kapolres Pidie Jaya, AKBP Dodon Priyambodo, Kejari Pidie Jaya dan Muspika setempat. (Rizhauddin)

Follow WhatsApp Channel lugas.co untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang
Pemerintah Aceh Bangun Jembatan Senilai Rp 24 Miliar di Samalanga
Kejari Bireuen Musnahkan Ratusan Barang Bukti, Mulai Dari Sabu-Sabu Hingga Kosmetik
Haji Uma Sambut Korban TPPO Asal Aceh di Kuala Namu
Ditemukan Pelanggaran, TPAS Basirin Disegel
Mahasiswa Umuslim Bagikan Makanan Kepada Jamaah Jum’at
Kasus Penganiayaan Wartawan, Empat Saksi dipanggil Polisi
PWI Pijay, Tindakan Keuchik Cot Seutui Melanggar Hukum

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 18:00 WIB

Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:29 WIB

Pemerintah Aceh Bangun Jembatan Senilai Rp 24 Miliar di Samalanga

Rabu, 5 Februari 2025 - 17:43 WIB

Kejari Bireuen Musnahkan Ratusan Barang Bukti, Mulai Dari Sabu-Sabu Hingga Kosmetik

Senin, 3 Februari 2025 - 22:28 WIB

Haji Uma Sambut Korban TPPO Asal Aceh di Kuala Namu

Minggu, 2 Februari 2025 - 15:16 WIB

Ditemukan Pelanggaran, TPAS Basirin Disegel

Berita Terbaru

Pelepasliaran Tukik Penyu Lekang di  Aceh Singki. Foto/ Istimewa

Berita

Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang

Senin, 10 Feb 2025 - 18:00 WIB

Rapat Paripurna Pengumuman Bupati dan Wakil Bupati Bireuen terilih.

Politik

DPRK Umumkan Pasangan Calon Bupati dan Wabup Bireuen

Sabtu, 8 Feb 2025 - 05:08 WIB