Kapolres Simeulu Pimpin Sertijab Sejumlah PJU dan Kapolsek

- Editor

Kamis, 19 Mei 2022 - 16:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Simeulu saat memimpin upacara sertijab sejumlah PJU dan Kapolsek, dijajaran Polres setempat. (Foto : Humas Polres Siemulu)

Kapolres Simeulu saat memimpin upacara sertijab sejumlah PJU dan Kapolsek, dijajaran Polres setempat. (Foto : Humas Polres Siemulu)

SIMEULU – LUGAS.CO | Kapolres Simeulue, AKBP Jatmiko SH MH, memimpin sertijab sejumlah pejabat utama Polres dan Kapolsek di Jajarannya, yang dipusatkan di halaman Mapolres setempat, Kamis (19/5/22).

Sejumlah pejabat utama Polres Simeulue yang dilakukan sertijabkan itu masing-masing Kasat Reskrim, Kasat Binmas, Kasat Polairud, Kasat Tahti dan Kasiwas.

Baca juga:  Dinas Sosial Antar Warga Aceh Dari Ukraina Bertemu Keluarganya

Selain itu, pada jajaran Kapolsek yang disertijab masing-masing Kapolsek Teupah Selatan, Kapolsek Salang, Kapolsek Simbar dan Kapolsek Teluk Dalam.

Baca juga:  Congratulations! Your Collection Is About To Stop Being Relevant

“Mutasi di lingkungan Polri merupakan hal yang wajar dalam rangka penyegaran, estafet kepemimpinan dan kebutuhan organisasi, sehingga organisasi itu menjadi dinamis dalam rangka mencapai tujuan,” Kata Kapolres, AKBP Jatmiko SH MH

Follow WhatsApp Channel lugas.co untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pantau Implementasi UU ASN di Daerah, Haji Uma Kunjungi BKPSDM Pidie
Digelar Pekan Depan, Musda Pramuka Aceh Bakal Dibuka Mualem 
Camat dan Kepala KUA Dewantara Jabat Pj. Ketua BKM dan Imum Chiek Masjid Besar Bujang Salim
Wacana Pembentukan Kacamatan Lamkuta Dapat Respon Positif Anggota DPRK Aceh Utara
Membongkar Mitos ‘No Viral No Justice’: Pelayanan Publik Bukan Sekadar Reaksi
Peduli Pejuang Keluarga, Insan Bumi Mandiri Salurkan Bantuan di Jatinangor dan Sumedang
Pemerintah Aceh Luncurkan Inovasi Layanan Kesamsatan dan Insentif Pajak Kendaraan Bagi Penyandang Disabilitas
Bersama EYAA, Insan Bumi Mandiri Kembangkan Program Ekonomi Pesisir di Golo Mori

Berita Terkait

Jumat, 13 Juni 2025 - 21:44 WIB

Pantau Implementasi UU ASN di Daerah, Haji Uma Kunjungi BKPSDM Pidie

Selasa, 10 Juni 2025 - 20:41 WIB

Digelar Pekan Depan, Musda Pramuka Aceh Bakal Dibuka Mualem 

Rabu, 4 Juni 2025 - 15:35 WIB

Camat dan Kepala KUA Dewantara Jabat Pj. Ketua BKM dan Imum Chiek Masjid Besar Bujang Salim

Selasa, 3 Juni 2025 - 15:51 WIB

Wacana Pembentukan Kacamatan Lamkuta Dapat Respon Positif Anggota DPRK Aceh Utara

Jumat, 30 Mei 2025 - 22:12 WIB

Peduli Pejuang Keluarga, Insan Bumi Mandiri Salurkan Bantuan di Jatinangor dan Sumedang

Berita Terbaru