Jum’at Berkah, Pengendara Tertib Lalu Lintas Dapat BBM Gratis

- Editor

Jumat, 24 Januari 2025 - 21:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasat Lantas Polres Bireuen, AKP. Mulyadi, S.H., M.H bersama personel Satlantas memeriksa kelengkapan pengendara sepeda motor. Foto/ Istimewa

Kasat Lantas Polres Bireuen, AKP. Mulyadi, S.H., M.H bersama personel Satlantas memeriksa kelengkapan pengendara sepeda motor. Foto/ Istimewa

BIREUEN, LUGAS.CO | Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bireuen memberikan Bahan Bakar Minyak (BBM) gratis kepada sejumlah pengendara sepeda motor yang tertib lalu lintas, pada Jum’at (24/1) di SPBU Amalia Zahwa Juli.

Kapolres Bireuen, AKBP. Jatmiko, S.H., M.H melalui Kasat Lantas, AKP. Mulyadi, S.H.,M.H mengatakan, pemberian BBM gratis tersebut diberikan dalam rangka kegiatan Jum’at Berkah.

Baca juga:  Songket Aceh Lolos Kurasi di Sarinah, Ketua Dekranasda Aceh Sampaikan Terima Kasih

“Pengedara yang tertib lalu lintas kita berikan BBM gratis,” sebut AKP. Mulyadi.

AKP. Mulyadi menambahkan, pengendara yang mendapatkan BBM gratis, karena tertib berlalu lintas, mulai dari menggunakan helm standar, membawa SIM dan STNK.

Baca juga:  Said Mulyadi Buka Puasa Bersama Buruh dan Ojek

“Kegiatan tersebut kita laksanakan pada pukul 11.15 WIB,” tutur AKP. Mulyadi.

AKP. Mulyadi mengaku bersyukur, karena kegiatan tersebut berlangsung aman, tertib dan lancar.

Kegiatan tersebut turut dihadiri Kanit Kamsel Satlantas Polres Bireuen dan personel Kamsel Satlantas Polres Bireuen. [AH]

Follow WhatsApp Channel lugas.co untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satu Pucuk Senpi Laras Panjang dan Pistol Rakitan Diserahkan Kepada Pangdam IM
Pastikan Pekerjaan Sesuai Target, Dansatgas TMMD Bireuen Tinjau Proses Pembuatan Plat Beton
Meninggal di Malaysia, Haji Uma Bersama Toke Muh dan BP2MI Fasilitasi Pemulangan Jenazah Warga Bireuen
Korban Penembakan Oknum TNI AL Tinggalkan Istri dan 3 Orang Anak, Satu Masih Berusia 12 Bulan
Jenazah TKI Asal Aceh Dipulangkan dari Malaysia, Wabup Aceh Timur Terpilih Turut Antar ke Rumah Duka
Keuchik Bireuen Meunasah Capa Boyong 27 Anak Yatim Piatu, Belanja Baju Lebaran
Pelantikan Bupati dan Wabup Aceh Timur Terpilih Dijadwalkan Pada Rabu
Haji Uma Bantu Korban Kebakaran di Simpang Ulim

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 01:08 WIB

Satu Pucuk Senpi Laras Panjang dan Pistol Rakitan Diserahkan Kepada Pangdam IM

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:04 WIB

Pastikan Pekerjaan Sesuai Target, Dansatgas TMMD Bireuen Tinjau Proses Pembuatan Plat Beton

Rabu, 19 Maret 2025 - 04:15 WIB

Meninggal di Malaysia, Haji Uma Bersama Toke Muh dan BP2MI Fasilitasi Pemulangan Jenazah Warga Bireuen

Rabu, 19 Maret 2025 - 03:43 WIB

Korban Penembakan Oknum TNI AL Tinggalkan Istri dan 3 Orang Anak, Satu Masih Berusia 12 Bulan

Selasa, 18 Maret 2025 - 23:24 WIB

Jenazah TKI Asal Aceh Dipulangkan dari Malaysia, Wabup Aceh Timur Terpilih Turut Antar ke Rumah Duka

Berita Terbaru