Harga Pangan di Pidie Jaya Mengalami Kenaikan

- Editor

Jumat, 14 Oktober 2022 - 15:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sejumlah bahan pokok pada Keude M Zaini, di Gampong Mee Pangwa, Kecamatan Trienggadeng, Pidie Jaya. /Foto : Rizauddin.

Sejumlah bahan pokok pada Keude M Zaini, di Gampong Mee Pangwa, Kecamatan Trienggadeng, Pidie Jaya. /Foto : Rizauddin.

PIDIE JAYA – LUGAS.CO |  Harga pangan untuk beberapa komoditas bahan pokok di wilayah Kabupaten Pidie Jaya, mengalami kenaikan.

M Zaini (43), salah seorang penjual enceran bahan pokok di Gampong Mee Pangwa, Kecamatan Trienggadeng, Pidie Jaya, kepada lugas.co, Jum’at 14 Oktober 2022, mengatakan naiknya harga sejumlah komoditas pangan itu mulai hari ini.

Baca juga:  Pj Wali Kota Lhokseumawe Cek Harga Kebutuhan Pokok

Bahan-bahan pokok yang dimaksud adalah Cabai Merah sebelumnya harga Rp 30 000 per kilo, naik menjadi Rp 35.000. Bawang merah, dari harga Rp 25.000 naik menjadi Rp 28.000 per kilo.

“Bawang Putih Rp 19.000, naik menjadi Rp 22.000. Tomat Rp 5000 naik menjadi Rp 8000. ini harga kami beli dari Agen,” kata M Zaini.

Baca juga:  Imbas Banjir, Hasil Panen Gabah di Pijay Tidak Maksimal

Sementara, untuk harga bahan pokok lainnya yang mengalami kenaikan adalah Minyak Goreng, sebelumnya harga berkisar Rp 12.000 per kilo, naik menjadi Rp 13.500 – Rp 14.000 per kilo. (Rizauddin)

Follow WhatsApp Channel lugas.co untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Terkait Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh, Haji Uma : Pusat Hargai Kekhususan Aceh
Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang
Pemerintah Aceh Bangun Jembatan Senilai Rp 24 Miliar di Samalanga
Haji Uma Fasilitasi Pemulangan Jenazah Guru SD Asal Gayo Lues
Jalan Lintas Desa Rusak, Dewan Minta Perhatian Pemkab Bireuen
Mahasiswa Umuslim Bagikan Makanan Kepada Jamaah Jum’at
Ini Pesan Pj Bupati Bireuen Pada Peringatan Isra’ dan Mi’raj
Pj Bupati Aceh Utara Keluarkan SE Pemilihan Mukim dan Geuchik

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 21:49 WIB

Terkait Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh, Haji Uma : Pusat Hargai Kekhususan Aceh

Senin, 10 Februari 2025 - 18:00 WIB

Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:29 WIB

Pemerintah Aceh Bangun Jembatan Senilai Rp 24 Miliar di Samalanga

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:10 WIB

Haji Uma Fasilitasi Pemulangan Jenazah Guru SD Asal Gayo Lues

Sabtu, 1 Februari 2025 - 23:53 WIB

Jalan Lintas Desa Rusak, Dewan Minta Perhatian Pemkab Bireuen

Berita Terbaru

Firdaus Cahyadi, pendiri Indonesian Climate Justice Literacy. [Foto/ Ist]

Lingkungan

ICJL Dorong Intelektual Kampus Tolak Revisi UU Minerba

Jumat, 14 Feb 2025 - 10:02 WIB

Pelepasliaran Tukik Penyu Lekang di  Aceh Singki. Foto/ Istimewa

Berita

Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang

Senin, 10 Feb 2025 - 18:00 WIB