Calon Panwaslih Pidie Jaya Ikut Ujian Tulis

- Editor

Senin, 1 April 2024 - 21:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PIDIE JAYA-lugas.co | Sebanyak 23 calon anggota Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih) Kabupaten Pidie Jaya mengikuti ujian tulis di gedung DPRK setempat, Senin 1 April 2024.

Ketua Panitia Seleksi (Pansel) Panwaslih Pidie Jaya, Yusraddin mengatakan, jumlah peserta yang menjalani ujian tulis sebanyak 23 orang.

“Ujian tulis ini merupakan tahapan seleksi kedua setelah kamarin kita melakukan seleksi administrasi,” kata Yusraddin.

Baca juga:  Waled Sunodon: Jangan Rusak Sirul Mubtadin Dengan Politik Praktis

Setelah itu, bagi peserta yang dinyatakan lulus ujian tes tulis akan dilakukan tahapan tes baca Al-Quran serta wawancara.

“Setelah beberapa tahapan tes yang kami lakukan, nanti 15 peserta yang dinyatakan lulus oleh pansel, namanya akan diserahkan ke Komisi A DPRK,” lanjutnya.

Baca juga:  Menolak Aturan Main dan Oposisi

Yusraddin memastikan proses seleksi calon anggota Panwaslih Pidie Jaya berlangsung transparan, pihaknya mengatakan selaku pansel menjalankan tugas sebagai mana telah diatur dapam Qanun Aceh Nomor 6 Tahun 2018 Perubahan Atas Qanun Nomor 6 2016 dan juga sesuai dengan peraturan yang ada. [AB]

Penulis : Al Bahri

Follow WhatsApp Channel lugas.co untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

DPRK Umumkan Pasangan Calon Bupati dan Wabup Bireuen
Mukhlis-Razuardi Ditetapkan Sebagai Bupati dan Wabup Bireuen Terpilih
Gubernur TErpilih Muzakir Manaf-Fadhlullah dilantik Februari 2025
Panwaslih Bireuen Diminta Bekerja Profesional
Said Mulyadi Salurkan Bantuan ke Gampong Terdampak Banjir
Utusan Prabowo: Pilih Said Mulyadi Jika Ingin Daerah Maju
Debat Kandidat Bupati Pijay, 02 Data dan Fakta, 01 Retorika
AKD DPRK Bireuen Terbentuk, ini Nama Ketua Komisi dan Fraksi

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 05:08 WIB

DPRK Umumkan Pasangan Calon Bupati dan Wabup Bireuen

Jumat, 7 Februari 2025 - 10:35 WIB

Mukhlis-Razuardi Ditetapkan Sebagai Bupati dan Wabup Bireuen Terpilih

Minggu, 15 Desember 2024 - 22:12 WIB

Gubernur TErpilih Muzakir Manaf-Fadhlullah dilantik Februari 2025

Minggu, 24 November 2024 - 22:57 WIB

Panwaslih Bireuen Diminta Bekerja Profesional

Sabtu, 23 November 2024 - 19:41 WIB

Said Mulyadi Salurkan Bantuan ke Gampong Terdampak Banjir

Berita Terbaru

Rapat Paripurna Pengumuman Bupati dan Wakil Bupati Bireuen terilih.

Politik

DPRK Umumkan Pasangan Calon Bupati dan Wabup Bireuen

Sabtu, 8 Feb 2025 - 05:08 WIB