Aceh Timur Kembali Di Kepung Banjir

- Editor

Rabu, 5 Oktober 2022 - 20:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Timur – LUGAS.CO Hujan deras yang terjadi sejak Selasa, 4 Oktober 2022, kemarin, mengakibatkan Desa Blang Seunong, kecamatan Pante Bidari, Kabupaten Aceh Timur dikepung banjir.

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Aceh Timur, Ashadi, di Aceh Timur, Rabu, 5 Oktober 2022, mengatakan akibat banjir tersebut sejumlah rumah dilaporkan terendam.

Baca juga:  Gubernur Aceh Usulkan Pocut Meurah Intan Jadi Pahlawan Nasional

“Untuk jumlah dampak bencana tersebut baik rumah warga, sarana dan prasarana umum seperti jembatan dan sekolah saat ini masih dalam pendataan aparatur Gampong,” kata Ashadi.

Pihaknya tetap siaga dan terus berkoordinasi dengan instansi terkait. Diharapkan pihak kecamatan proaktif dalam menyampaikan laporan terkini ke Pos Bencana di Kantor BPBD Aceh Timur di Idi.

Baca juga:  7 Rumah Warga dan Satu Tempat Ibadah di Pidie Jaya Rusak Parah Akibat Angin Kencang

“Cuaca saat ini masih tergolong hujan dengan intensitas ringan. Tapi kita berharap warga tetap waspada dan segera mengungsi ke tempat yang lebih aman jika banjir tiba-tiba melanda daerahnya,” kata Ashadi.[Syafiratul Khaira]

Follow WhatsApp Channel lugas.co untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang
Pemerintah Aceh Bangun Jembatan Senilai Rp 24 Miliar di Samalanga
Mahasiswa Umuslim Bagikan Makanan Kepada Jamaah Jum’at
Jum’at Berkah, Pengendara Tertib Lalu Lintas Dapat BBM Gratis
83 Gampong di Pijay dipimpin PJ Keuchik
Personel Kodim Aceh Utara Sosialisasikan Rekrutmen TNI AD
Bupati Terpilih Bireuen, Muklis Takabeya Kunjungi Korban Kebakaran
Pengurus AKPERSI Aceh Bahas Rencana Kerja Tahun 2025

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 18:00 WIB

Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:29 WIB

Pemerintah Aceh Bangun Jembatan Senilai Rp 24 Miliar di Samalanga

Jumat, 31 Januari 2025 - 23:37 WIB

Mahasiswa Umuslim Bagikan Makanan Kepada Jamaah Jum’at

Jumat, 24 Januari 2025 - 21:25 WIB

Jum’at Berkah, Pengendara Tertib Lalu Lintas Dapat BBM Gratis

Rabu, 22 Januari 2025 - 12:43 WIB

83 Gampong di Pijay dipimpin PJ Keuchik

Berita Terbaru

Pelepasliaran Tukik Penyu Lekang di  Aceh Singki. Foto/ Istimewa

Berita

Pemkab Aceh Singkil Lepasliarkan 84 Tukik Penyu Lekang

Senin, 10 Feb 2025 - 18:00 WIB

Rapat Paripurna Pengumuman Bupati dan Wakil Bupati Bireuen terilih.

Politik

DPRK Umumkan Pasangan Calon Bupati dan Wabup Bireuen

Sabtu, 8 Feb 2025 - 05:08 WIB